RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : Madrasah Ibtidaiyah
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester : V / I
Sub Materi Pokok : Ketergantungan Manusia dan Hewan pada
Tumbuhan Hijau
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit
A.
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
1.1
Mengagumi
ciptaan Tuhan melalui proses fotosintesis yang terjadi pada tumbuhan hijau
serta mewujudkan pengamalan ajaran agama yang dianutnya.
Indikator
1.)
Mengagumi
tumbuhan hijau sebagai ciptaan Tuhan
2.1 Menunjukkan
perilaku peduli lingkungan dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud
implementasi sikap dalam melakukan pola hidup sehat dan ramah lingkungan.
Indikator
1.)
Memiliki
rasa ingin tahu .
2.)
Menujukkan
ketekunan ketika menuliskan hasil laporan.
3.)
Memiliki
sikap tanggung jawab dan bekerja baik secara individu maupun dalam kelompok.
3.1
Mengidentifikasi cara tumbuhan hijau membuat makanan
Indikator
1.)
Menjelaskan
ketergantungan manusia dan hewan pada tumbuhan hijau
2.)
Menyebutkan
bagian-bagian tumbuhan yang dibutuhkan oleh manusia dan hewan
3.)
Menujukkan
pengaruh tumbuhan hijau terhadap kehidupan di bumi
4.1 Membuat laporan hasil praktikum fotosintesis pada tumbuhan
hijau
Indikator
1.) Menyajikan laporan sederhana hasil diskusi tentang
ketergantungan manusia dan hewan pada tumbuhan hijau
B.
TUJUAN PEMBELAJARAN
1.
Diberikan
kesempatan mengamati gambar jaring-jaring makanan siswa menujukkan kekaguman
terhadap tumbuhan hijau sebagai ciptaan Tuhan dengan baik.
2.
Diberikan
kesempatan berdiskusi tentang manfaat tumbuhan hijau bagi manusia dan hewan
siswa menujukkan rasa ingin tahu dengan baik.
3.
Siswa
menunjukkan ketekunan dalam melakukan diskusi dan menuliskan laporan manfaat
tumbuhan hijau bagi manusia dan hewan dengan baik dan benar.
4.
Siswa
menunjukkan tanggung jawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu
maupun berkelompok dengan baik dan tepat waktu.
5.
Melalui
berdiskusi siswa dapat menyebutkan bagian-bagian tumbuhan yang dapat
dimanfaatkan bagi manusia dan hewan dengan tepat.
6.
Siswa
dapat memberikan contoh 5 bagian
tumbuhan hijau yang dapat dimanfaatkan beserta kegunaanya dengan benar
dan tepat.
7.
Siswa
dapat menjelaskan pengaruh tumbuahan hijau bagi kehidupan di bumi melalui media
gambar dengan tepat setelah berdiskusi dengan kelompok.
8.
Siswa
dapat membuat laporan sederhana setelah berdiskusi tentang manfaat tumbuhan
hijau bagi manusia dan hewan dengan benar.
9.
Siswa
dapat mendemonstrasikan hasil diskusi tentang manfaat tumbuhan hijau bagi
manusia dan hewan dengan tepat setelah berdiskusi dan membuat laporan dengan
kelompok.
C.
MATERI PEMBELAJARAN
1.
Manfaat
tumbuhan hijau bagi manusia dan hewan
2.
Bagian-bagian
tunbuhan yang dibutuhkan oleh manusia dan hewan
D.
METODE PEMBELAJARAN
1.
Pendekatan
: Keterampilan proses
2.
Model
: Cooperative Learning
3.
Metode
: Ceramah, Diskusi, Demonstrasi,
Tanya Jawab, Poster Komen
E.
MEDIA DAN SUMBER BELAJAR
1.
Media
1.)
Gambar
jaring-jaring makanan
2.)
Gambar-gambar
yang berkaitan dengan tumbuhan hijau
3.)
Power
Point
2.
Sumber
belajar
1.)
Buku
siswa
2.)
LKS
Waktu
|
Kegiatan
Pembelajaran
|
Metode
|
Media dan
Sumber Belajar
|
10 menit
|
a.
Pendahuluan
1.
Guru
mengkondisikan kelas.
2.
Motivasi
: Guru bertanya pada siswa “ apa yang kita rasakan saat kita terjebak dalam
kemacetan lalu lintas?”.
3.
Apersepsi
: Melakukan Tanya jawab tentang materi sebelumnya. “ di mana saja tumbuhan
dapat menyimpan cadangan makanannya ? “
4.
Siswa
menyimak tujuan pembelajaran yang disampaikan guru.
|
- Ceramah
- Tanya jawab
- Tanya jawab
- Ceramah
|
-
Power Point
|
50 menit
|
b.
Kegiatan Inti
Eksplorasi
1.
Guru
menampilkan gambar jaring-jaring makanan dan melakukan tanya jawab, siswa
secara aktif berpendapat tentang gambar tersebut.
Elaborasi
1.
Siswa berkelompok menjadi 3 atau 4 kelompok.
2.
Siswa
mulai berdiskusi tentang manfaat tumbuhan hijau bagi manusia dan hewan
setelah menerima lembar kerja.
3.
Bersama
kelompok masing-masing siswa melakukan diskusi tentang manfaat dan
ketergantungan tumbuhan hijau manusia dan hewan pada tumbuhan hijau.
4.
Siswa
berdiskusi tentang bagian-bagian tumbuhan hijau yang dimanfaatkan dan
kegunaannya dengan bimbingan guru.
5.
Melalui
media gambar bersama kelompok siswa berdiskusi tentang pengaruh tumbuhan
hijau bagi kehidupan di bumi dan guru membimbing jalanya diskusi.
6.
Siswa
menyajikan laporan sederhana hasil diskusi tentang ketergantungan manusia dan
hewan pada tumbuhan hijau serta pengaruh tumbuhan hijau bagi kehidupan di
bumi.
7.
Setiap
kelompok mempresentasikan hasil diskusi tentang ketergantungan manusia dan
hewan pada tumbuhan hijau serta pengaruh tumbuhan hijau bagi kehidupan di
bumi.
8.
Siswa
memajang laporan hasil diskusi yang telah dipresentasikan.
Konfirmasi
1.
Guru
memberikan penghargaan atas hasil kinerja terbaik pada kelompok.
2.
Guru
memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya hal-hal yang belum jelas.
3.
Guru
bersama siswa, memberikan penguatan dan penyimpulan.
4.
Guru
memberikan motivasi kepada siswa yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
5.
Guru
menanamkan nilai-nilai sosial dan agama kepada siswa yang berkaitan dengan
materi yang dipelajari.
|
- Ceramah
- Tanya jawab
- Diskusi
- Diskusi
- Diskusi
- Diskusi
- Poster komen
- Demonstrasi
- Demonstrasi / presentasi
- Ceramah
- Ceramah
- Tanya jawab
- Ceramah
- Ceramah
- Ceramah
|
- Gambar jaring-jaring makanan
-
LKS
-
LKS dan Buku
Siswa
-
LKS dan Buku
Siswa
- Gambar yang berkaitan dengan tumbuhan
hijau.
- Power Point
|
10 menit
|
a.
Kegiatan Penutup
1.
Guru
merefleksikan kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
2.
Guru
meminta siswa supaya mempelajari materi berikutnya di rumah.
3.
Berdo’a dan
mengucapkan salam penutup.
|
- Ceramah
|
-
Power Point
|
F.
PENILAIAN
1.
Teknik dan Bentuk Instrumen
Teknik
|
Bentuk Instrumen
|
Pengamatan sikap
|
Lembar pengamatan sikap dan rubric
|
Tes Tertulis
|
Tes uraian dan penilaian
|
Tes lisan
|
Performance
|
Unjuk kerja
|
Panduan menyusun portofolio
|
2.
Contoh Instrumen
a.
Lembar
Pengamatan Sikap
No
|
Aspek yang dinilai
|
4
|
3
|
2
|
1
|
Keterangan
|
1.
|
Mengagumi tunbuhan hijau sebagai ciptaan Tuhan
|
|||||
2.
|
Memiliki rasa
ingin tahu
|
|||||
3.
|
Menunjukkan
ketekunan ketika menuliskan hasil laporan
|
|||||
4.
|
Memiliki sikap tanggung jawab dan kerjasama dalam belajar dan
bekerja baik secara individu maupun berkelompok
|
Untuk
mengisi penilaian cukup diberi Ceklist Rubrik :
·
Skala
4 : Sangat baik
·
Skala
3 : Baik
·
Skala
2 : Cukup
·
Skala
1 : Kurang
b.
Tes
uraian dan Penilaian
ü Bentuk Tes :
Tes, Tes Tulis
ü Jenis Tes : essay /
uraian
Soal Penilaian :
Indikator
Pencapaian
|
Teknik
Penilaian
|
Bentuk
Instrumen
|
Contoh
Instrumen Soal
|
Menjelaskan ketergantungan manusia dan
hewan pada tumbuhan hijau
|
Tes
|
Tes Tulis
|
1. Jelaskan manfaat tumbuhan hijau
bagi manusia dan hewan !
|
Menyebutkan bagian-bagian-bagian tumbuhan
yang dibutuhkan oleh manusia dan hewan
|
Tes
|
Tes
Tulis
|
1.
Sebutkan
5 bagian tumbuhan yang dibutuhkan oleh manusia dan hewan serta kegunaannya !
|
Menunjukkan pengaruh tumbuhan hijau
terhadap kehidupan di bumi
|
Non
Tes
|
Performance
|
Unjuk
kerja
|
Format
Kriteria Penilaian :
1.
Penilaian
Individu
Skor
=
X 100
2.
Penilaian
Kelompok
Skala
Penilaian
Aktivitas
|
1
|
2
|
3
|
Pembagian Tugas
|
|||
Aktivitas Kelompok
|
Catatan:
Untuk mengisi penilaian cukup diberi
Ceklist Rubrik:
·
Skala 1 : 40-59
·
Skala 2 : 60-79
·
Skala 3 : 80-100
3.
Penilaian Unjuk
Kerja
Skala
Penilaian
Aktivitas
|
1
|
2
|
3
|
Cara Mendemonstrasikan
|
|||
Cara Menunjukkan Bagian- Bagian Tumbuhan Hijau dan Manfaatnya.
|
|||
Kesesuaian Penjelasan Pengaruh Tumbuhan Hijau Bagi
Kehidupan di Bumi
|
Catatan:
Untuk
mengisi penilaian cukup diberi Ceklist Rubrik:
·
Skala 1 : 40-59
·
Skala 2 : 60-79
·
Skala 3 : 80-100
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru
Pengajar Mata Pelajaran
……………………. ………………………
NIP: NIP:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar